19 September 2025 — Terima kasih banyak kepada Yanda Yono yang telah menyumbangkan karya tulis beliau ke Perpustakaan SD Fastabiqul Khairat 🤗📚
Judul buku yang disumbangkan adalah “Melukis di Udara: Kisah Perjalanan Anak-Anak Surga” ✨ — sebuah karya yang menghadirkan kisah nyata penuh ketulusan tentang anak-anak berkebutuhan khusus dalam kesehariannya di lingkungan sekolah. Melalui tulisan ini, pembaca diajak untuk melihat keistimewaan dan perjuangan mereka dari sudut pandang yang hangat dan penuh empati.
.png)
.png)
.png)
.png)
